PENERAPAN THE SECRET!, Mengubah Kehidupan Anda Menjadi Lebih Baik METODE 1

The Secret merupakan sebuah buku terbitan dari Rhonde Bryne yang mengajarkan tentang tarik menarik. Dalam buku tersebut terdapat teori teori mengenai tarik menarik akan suatu frekuensi pikiran kita terhadap pikiran lain. The Secret ini sudah memotivasi banyak orang terutama dikalangan negara penerbitnya.

PENERAPAN THE SECRET!, Mengubah Kehidupan Anda Menjadi Lebih Baik  METODE 1

PENERAPAN THE SECRET!, Mengubah Kehidupan Anda Menjadi Lebih Baik  METODE 1
Selain dalam bentuk buku, terdapat pula dalam versi DVD yang mengilhami banyak orang untuk berusaha memperbaiki kehidupan mereka dengan cara memproyeksikan pikiran-pikiran yang merefleksikan kehidupan yang mereka inginkan dan mengembangkan hal-hal positif dalam kehidupan mereka. Namun, hanya dengan fiiran saja itu semua tidak akan terwujud, maka dari itu adanya metode-metode yang digunakan untuk mewujudkan pemikiran tentang kehidupan yang anda bayangkan.
"Segalanya mungkin, tidak ada yang tidak mungkin. Tidak ada yang bisa membatasi. Apapun yang bisa anda mimpikan bisa menjadi milik Anda, jika anda menggunakan The Secret"

Pelajarilah The Secret

  1. Mulai dari menonton DVD "The Secret"
  2. Setelah pertama kali diluncurkan pada tahun 2006, DVD yang berisi film dokumenter ini sudah ditonton banyak orang, dalamnya terdapat cara menolong diri sendiri dengan mengungkapkan rahasia menciptkan kehidupan yang bahagia dan sejahtera.
    • Film ini dibuat berdasarkan bahwa ketika kita memikirkan suatu hal akan menjadikan kenyataan.
    • Dalam film ini berpendapat bahwa banyak tokoh-tokoh hebat zaman dulu yang telah menerapkan kebenaran dari teori ini, Plato, Beethoven, William Shakespeare, bahkan Albert Einstein seklipun.
    • Menurut web resmi dari penerbit film ini, penemuan "THE Secret" oleh Rhonda Bryne dimulai dengan pemahaman sekilas tentang kebenaran hidup dalam sebuah buku yang sudah berusia kurang lebih 100 tahun. Kemudian ia berusaha menelusuri beberapa sumber yang hidup dimasa lalu dan menemukan bahwa "The Secret" adalah inti dari semua filosofi, ajaran dan agama yang sangat besar pengaruhnya dalam kehidupan ini. Teori-teori inilah yang mendasari kemungkinan dari film ini tentang misteri sejarah, dimulai dari Emerald Tablet yang dianggap mempunyai informasi tentang "The Secret" dan selanjutnya adalah "The Secret" dari ordo Rosikrusian yang dibicarakan sebagai pelindung dari "The Secret".
  3. Membaca Buku The Secret
  4. The Secret merupakan sebuah buku terbitan dari Rhonde Bryne yang mengajarkan tentang tarik menarik. Dalam buku tersebut terdapat teori teori mengenai tarik menarik akan suatu frekuensi pikiran kita terhadap pikiran lain. The Secret ini sudah memotivasi banyak orang terutama dikalangan negara penerbitnya dan ditujukan untuk melengkapi filmnya.
    • Dalam buku ini terdapat suatu penjelasan mengenai hukum tarik menarik dan bagaimana melakukan visualisasi  dari suatu hal dan bertingkah laku seolah-olah hal ini sudah terjadi dalam kehidupan anda sehingga memebuat alam semesta memberikannya kepada anda.
    • Dalam web resminya "Segalanya mungkin, tidak ada yang tidak mungkin. Tidak ada yang bisa membatasi. Apapun yang bisa anda mimpikan bisa menjadi milik Anda, jika anda menggunakan The Secret"
  5. Ketahuilah Latar Belakang The Secret
  6. The Secret mengklaim bahwa seluruh energi saling berhubungan dan saling timbal baliik. Maka dari itu, jika anda mengirimkan energi positif, maka akaan ada energi positif kembali yang akan anda terima. Agar bisa tercapai, terdapat dua hal yang harus dipenuhi:
    • Bersyukur. Adanya perasaan bersyukur dalam diri anda akan menegaskan ke Alam Semesta bahwa Anda yakin akan menerima apa yang anda inginkan. Dengan bersyukur anda juga mengirimkan energi positif ke Alam Semesta, sehingga anda berkesempatan memperoleh energi positif susuai yang anda kirimkan.
    • Visualisasi atas apa yang anda inginkan. Lakukanlah visualisasi atas keinginan-keinginan Anda, dengan begitu membuat pesan Anda tersampaikan dengan jelas kepada Alam Semesta.

Baca Juga:

Share on Google Plus

About Unknown

0 komentar:

Posting Komentar